Selasa, 14 Maret 2017

Nama                    : Filham Rhamdani
NPM                      : 13113475
Kelas                     : 4KA03

1.       Pengertian Etika ?
2.       Pengertian profesi & profesionalisme ?
3.       Modus – modus kejahatan dalam teknologi informasi ?

Jawab :
1.       Etika yaitu kebiasaan atau cara hidup seseorang yang dilakukan dalam kesehariannya saat bertemu atau berada di tengah masyarakat.  Sebenarnya etika itu sendiri lebih membahas tentang sistem atau cara dalam bersikap, beda halnya dengan moral yang lebih membahas tindakannya .

2.       Profesi adalah suatu pekerjaan yang dilakukan seseorang yang dimana untuk melakukan profesi tersebut harus memiliki keahlian atau keterampilan dalam bidangnya sedangkan profesionalisme itu adalah bagian dari profesi yang dimana profesionalisme itu adalah komitmen seseorang dalam menjalankan profesinya dengan baik dan semaksimal mungkin.



3.       Kejahatan yang terjadi dalam teknologi informasi sebenarnya sering terjadi karena informasi itu sendiri sangat rentan untuk dijadikan target kejahatan, ada beberapa jenis kejahatan yang sering terjadi khususnya dalam ruang lingkup teknologi informasi itu sendiri seperti  illegal content, contohnya yaitu penyebaran video atau gambar yang tidak layak untuk di publikasikan dimedia entah itu facebook, twitter dll. Lalu ada juga cracker yaitu perusakan data yang dilakukan untuk tujuan negatif. Lalu ada juga hijacking yaitu pembajakan hasil karya seseorang.